Home / News

Sabtu, 29 April 2023 - 05:07 WIB

Anggota DPRA H.Tantawi,M.A.P: Balai Irigasi BWS Agar Percepat Pengerjaan Bendungan Krung Pase

pp
Share

Kepala satuan kerja Balai Irigasi Sumatera Wilayah Aceh telah memutuskan kontrak pada akhir maret 2023 dengan PT. Rudi Jaya Jawa timur, sebagai Rekanan pada Proyek Pengerjaan Bendungan Krueng Pase, pemutusan Kontrak akibat tidak mampu menyelesaikan Pekerjaan sesuai jadwal yang tertuang dalam Kontrak Kerja yang disepakati.

Hal ini sangat merugikan masyarakat petani 8 Kecamatan di Aceh Utara plus 1 kecamatan Blang Mangat masuk Wilayah
Kota Lhokseumawe, dimana sudah 3 tahun tidak bisa turun ke Sawah akibat lambannya Pembangunan Bendungan tersebut sesuai denngan kontrak.

Tantawi mendorong Pihak Balai Irigasi BWS agar mempercepat proses Kontrak baru dengan Perusahaan yang profesional dan bertanggung jawab, sehingga tahun ini bendungan tersebut bisa diselesaikan,
dan masyarakat dapat turun ke sawah kembali sesuai harapan, ungkap Politisi Partai Demokrat.

Tantawi juga mempertanyakan berapa persen progres kerja, pihak Balai Irigasi BWS menyebut hanya 16 % saja yang baru dikerjakan selama 3 tahun dari Kontrak tahun jamak dengan niilai total kontrak Rp. 44 M.

Share :

Baca Juga

News

Sangsi Diberikan WNA Langgar UU keimigrasia Bila Masuk ke Indonesia

News

Peringati Haornas Ke-41 Pj Walikota Lhokseumawe Beri Penghargaan Untuk 5 Atlet

News

Lemperari Gelar Perlombaan dalam Rangka HUT RI ke-79 di Gampong Cot Dah

News

Pj. Bupati Aceh Jaya Tinjau Posko Banjir di Gampong Sapek, Pastikan Bantuan Kepada Korban yang Terdampak Banjir

News

Partai Demokrat Dukung Ayahwa Jadi Calon Bupati Aceh Utara

News

Pj Wali Kota Lhokseumawe Rayakan Hari Anak Nasional Bersama Anak-Anak SLB Aneuk Naggroe

Daerah

PT PIM Salurkan Bantuan Pemulihan Pasca Bencana Angin Kencang di Tanah Luas

Daerah

DPMPPKB Aceh Utara dan BKKBN Aceh Gelar Layanan KB dan KBKR di Gampong Seureuke